Tangani OT Bersama Dinas Sosial, PSM Balai Tongah Koto Galang Donasi ke Warga Setempat
Payakumbuh — Pekerja Sosial Masyarakat (PSM} Kelurahan Balai Tongah Koto Kecamatan Payakumbuh Utara, Momoy Erika bersama Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK), Alnoferi mendapati keberadaan orang terlantar (OT) di kelurahan mereka. Saat ditanya, orang terlantar tersebut tidak membawa satupun identitas diri dan mengaku berasal dari Bogor, Provinsi Jawa Barat. “Benar, kami Read more…