Siapkan Renungan Suci HUT RI, Dinas Sosial Gandeng Dinas LH Bersihkan TMP

Payakumbuh — Guna menyukseskan kegiatan malam renungan Suci dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI) Ke-78 Tahun 2023, Pemerintah Kota Payakumbuh melalui Dinas Sosial dan Dinas Lingkungan Hidup melakukan pembersihan lokasi Taman Makam Pahlawan (TMP) Kusuma Bangsa yang berlokasi di Kelurahan Ibuh Kecamatan Payakumbuh Barat. “Kemarin sampai Read more…

Dinas Sosial Bantu Warga Disabilitas Miskin di Tanjung Gadang Sungai Pinago

Payakumbuh — Menindaklanjuti informasi terkait adanya kerawanan pangan yang dialami salah satu warga di Kelurahan Tanjung Gadang Sungai Pinago Kecamatan Payakumbuh Barat, Pemerintah Kota Payakumbuh melalui Dinas Sosial langsung turun meninjau ke lapangan. “Pagi ini kami bersama Lurah Tanjung Gadang didampingi TKSK, dan PSM, turun meninjau warga kurang mampu dan Read more…

Respon Aduan, Pj. Walikota Bantu Biaya Operasional Berobat Warga Miskin

Payakumbuh — Respon cepat ditunjukkan Pj. Walikota Payakumbuh, Rida Ananda bersama Dinas Sosial Kota Payakumbuh. Menerima aduan adanya warga kurang mampu yang membutuhkan biaya operasional untuk berobat anaknya ke Rumah Sakit M. Djamil, Kota Padang, Rida Ananda langsung memerintahkan Kadis Sosial dan jajaran untuk mengecek kebenaran aduan dan menyiapkan respon Read more…

Motoran, Pj. Walikota Sambangi Rumah Warga Miskin Ekstrem

Payakumbuh — Terobosan unik dilakukan Pj. Walikota Payakumbuh, Rida Ananda dalam menyelami nasib warganya yang tergolong miskin ekstrem. Demi berbaur dengan mereka, Rida Ananda rela membawa sepeda motor berkeliling koto guna melihat langsung kondisi warganya tersebut. Seperti, Kamis (3/8) sore, sembari mengendarai sepeda motor kesayangannya, Rida meninjau tiga warga Kecamatan Read more…

Pasca Dibantu, Pj.Walikota Tinjau Usaha Warga Miskin Ekstrem

Payakumbuh — Selasa (1/8), Pj. Walikota Payakumbuh, Rida Ananda didampingi Ketua Umum LKKS Kota Payakumbuh, Ny. Cece Rida, jajaran Dinas Sosial beserta Camat Payakumbuh Timur dan pejabat kelurahan mengunjungi dua Warga Miskin Ekstrem di Kelurahan Padang Alai Bodi yang sebelumnya telah diberikan bantuan usaha ekonomi produktif melalui gerakan sedekah seribu Read more…

Dinas Sosial Dampingi Karang Taruna Audiensi Dengan Pj. Walikota

Payakumbuh — Rabu (2/8) pagi, Kadis Sosial Kota Payakumbuh, Irwan Suwandi bersama Plt. Kabid Dayasos, Imelia Wulandari mendampingi Pengurus Karang Taruna Kota Payakumbuh melakukan audiensi dengan Pj. Walikota Payakumbuh, Rida Ananda. Audiensi yang berlangsung di ruang kerja Walikota Payakumbuh dimaksudkan untuk meminta kesediaan Pj. Walikota Payakumbuh melantik pengurus Karang Taruna Read more…

Ombudsman Nilai Kualitas Layanan Publik Dinas Sosial Kota Payakumbuh

Payakumbuh — Tim penilai dan atau evaluator layanan publik Ombudsman RI Perwakilan Sumatera Barat mengunjungi Dinas Sosial Kota Payakumbuh, Rabu (26/7). Kehadiran mereka dalam rangka evaluasi penyelenggaraan pelayanan publik di Dinas Sosial Kota Payakumbuh. Tim dipimpin oleh Yunesa Rahman mewakili Kepala Perwakilan Ombudsman RI Sumatera Barat Yefri Heriani. Tim disambut Read more…

Tiga Bulan Ditangani Kemensos, Revaldo Akhirnya Pulang ke Payakumbuh

Payakumbuh — Masih ingat dengan Revaldo (13), difabel yang ditemukan mengemis bersama sang Ayah di jalan protokol Kota Payakumbuh? Setelah tiga bulan dirawat dan ditangani oleh Kementerian Sosial RI melalui Balai Besar Pendidikan dan Pelatihan Kesejahteraan Sosial (BBPPKS) Padang, akhirnya, Selasa (25/7), diizinkan pulang ke Payakumbuh. Kepulangan Revaldo bersama sang Read more…

Kadis Sosial Kabupaten Kerinci Kunjungi Dinas Sosial Kota Payakumbuh

Payakumbuh — Selasa (25/7), Dinas Sosial Kota Payakumbuh kedatangan tamu istimewa dari Provinsi tetangga, yaitu Jambi. Kepala Dinas Sosial Kabupaten Kerinci, Linda Martiani hadir langsung menyambangi Dinas Sosial Kota Payakumbuh dalam rangka kaji banding program kegiatan Dinas Sosial. Rombongan disambut langsung Kadis Sosial Kota Payakumbuh, Irwan Suwandi didampingi Sekretaris Dinas, Read more…

Kunjungi Bazar, Ummi Harneli Mahyeldi Cicip Karupuak Sanjai Payakumbuh

Bukittinggi — Pelaksanaan jambore pramuka nasional Panti Sosial Asuhan Anak (PSAA) di Kota Bukittinggi tanggal 22 s.d 25 Juli 2023 ikut dimeriahkan dengan keberadaan bazar yang diikuti oleh seluruh kontingen jambore. Tak terkecuali Bazar Panti Aisyiyah Kota Payakumbuh yang turut berpartisipasi. Dari pantauan lapangan, bazar Panti Aisyiyah Kota Payakumbuh diisi Read more…