
Surabaya — Kepala Dinas Sosial Kota Payakumbuh, Irwan Suwandi didampingi Kabid Pemberdayaan Sosial Tuti Erlina dan Sub Koordinator Kepahlawanan, Iswarni mengikuti kegiatan kaji banding pengusulan gelar pahlawan yang diadakan Dinas Sosial Sumatera Barat ke Dinas Sosial Jawa Timur. Kegiatan berlangsung di Aula Dinas Sosial Jawa Timur, Rabu (10/12).
0 Komentar